Saturday, June 23, 2018

Tari BAMBANGAN CAKIL LUCU - Javanese Ramayana Ballet Dance - Tari Klasik Jawa Tengah - UKM UKJGS UGM

Tari Bambangan Cakil adalah tari tradisional jawa tengah. Tari ini cukup populer dimasyarakat. Tari ini mengisahkan pertempuran antara raksasa Cakil dan Arjuna, simbol dari kejahatan melawan kebaikan yang akhirnya pertempuran dimenangkan oleh kebaikan.


Pada video diatas merupakan cuplikan dari cerita Ramayana dimana Kijang Kencana dikejar oleh Ramawijaya dan akhirnya dipanah dan berubah menjadi raksasa Marica (cakil). Diakhir cerita akhirnya Marica dipanah oleh Ramawijaya.

Video diatas merupakan pementasan sendratari ramayana oleh Unit Kesenian Jawa Gaya Surakarta Universitas Gadjah Mada (ukm ukjgs ugm) Yogyakarta.

No comments:

Post a Comment