Monday, August 31, 2015

FERRY SHIP to Bali Island - Situasi Kapal Feri Menuju Pulau Bali - Backpacker Bali Island to Lombok Island


I like travelling, it's one of my hobbies. When I was in Lombok island, I would like to go to Bali island. There 2 ways to go there. We can take a flight or we can take a Ferry Ship. I chose taking the Ferry ship.

I rode my mototrcycle and went to the harbor. After buying ticket, I parked my bike in the Deck 1 of the ship. After that I went up to the Deck 2. It is the passanger room. There're a lot of chairs. We can watch movie from TV or buying some meals in the cafetaria. I like to spend the journey at the Deck 3. I could enjoy the journey while watching the sea. The journey was about 4 - 5 hours.

The video below contains the situation in the Ferry Ship from Lombok island to Bali island . Hope you enjoy it.



Salah satu hobi saya adalah jalan-jalan melihat dunia luar. Dan itu dimulai dari wilayah nusantara Indonesia yang demikian luas. Saat itu saya baru berada di pulau Lombok. Dari sana saya mau pergi ke Pulau Bali. Dari Lombok menuju ke pulau Bali ada 2 alternatif perjalanan, yaitu menggunakan pesawat udara atau menggunakan kapal laut. Karena saya menggunakan kendaraan bermotor tentunya saya harus naik kapal laut.

Setelah menuju dermaga, kemudian saya naik Kapal Feri menuju ke pulau Bali. Saya parkir motor di dek 1. Kemudian semua penumpang segera naik ke Dek 2, yaitu dek untuk penumpang. Di Dek 2 ini ada banyak kursi empuk, dan juga kita bisa menyewa tempat tidur kecil untuk istirahat. Ada beberapa TV besar yang dinyalakan dengan program acara Fil-film Box Office, dan ada juga kantin makanan. Kemudian saya naik ke Dek 3 dimana saya bisa menikmati perjalanan sambil menikmati pemandangan lautan luas. Perjalanan laut dari Lombok ke Pulau Bali diperkirakan sekitar 4 - 5 jam perjalanan.

Video diatas berisi keadaan dan situasi Kapal Feri Lombok Bali yang saya tumpangi. Semoga tulisan dan video saya bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

http://wisnu-studio.blogspot.com
http://sriwisnu02.blogspot.com
http://indonesiandance.blogspot.com
http://wayang-kancil.blogspot.com
http://cakilindonesia.blogspot.com
http://ramayanaballetindonesia.blogspot.com
http://anggarasriwisnu02.wordpress.com

No comments:

Post a Comment