Saturday, September 22, 2018

PANGGIH / Upacara PENGANTIN Adat Jawa / Javanese WEDDING Rituals / Kedung Mulang Surodinawan Mojokerto

Pernikahan adalah salah satu budaya pada tiap masyarakat di dunia. Bahkan di pulau jawa juga memiliki adat pernikahan. Pada upacara pernikahan pengantin adat jawa lebih khusus pada budaya pernikahan adat yogyakarta dan surakarta, meliputi beberapa upacara adat yang ada.


Beberapa upacara adat pada pernikahan jawa (jogja/solo) yaitu upacara panggih, kirab pengantin, pondhongan, kacar kucur, dhahar klimah, ngunjuk tirta wening, sungkeman, dan lain-lain. Pada upacara bertemunya pengantin pria dan pengantin wanita pertama kalinya disebut upacara Panggih (bertemu).

Video diatas merupakan dokumentasi dari Upacara Panggih pengantin dengan adat yogyakarta. Diambil di Mojokerto 2 September 2018.

sriwisnu

No comments:

Post a Comment