Monday, July 23, 2018

Tari BAMBANGAN CAKIL LUCU / Javanese Classical Dance / Tari Klasik Jawa Tengah

Pada budaya jawa, dikenal seni tari tradisi jawa. Banyak sekali jenis dari tari jawa yang ada, baik dari tari single (solo), tari berpasangan (couple), tari perang, maupun tari kelompok.


Salah satu tari jawa yang cukup terkenal dilokal, nasional, bahkan tingkat internasional adalah Tari Bambangan Cakil. Tari ini berpijak pada seni tari jawa gaya surakarta. (jawa tengah). Dalam tari Bambangan Cakil diceritakan bahwa kebaikan dan kejahatan akan selalu berperang sepanjang masa, dan biasanya akan dimenangkan oleh kebaikan.

Kebaikan disimbolkan oleh karakter satria halus, dan kejahatan disimbolkan oleh sosok raksasa.

Video diatas diambil pada hajatan Khitan (supit) putra dari Bapak Sukisno di Gadukan Manisrenggo Sleman Yogyakarta. Featuring karawitan Unit Kesenian Jawa Gaya Surakarta Universitas Gadjah Mada Yogyakarta (ukm ukjgs ugm).

sriwisnu

No comments:

Post a Comment